Ambulance Pemberian Jepang Tiba Dibuol, PJ Bupati Buol Langsung Cek Kondisi Mobil 

    Ambulance Pemberian Jepang Tiba Dibuol, PJ Bupati Buol Langsung Cek Kondisi Mobil 

    BUOL-Pj. Bupati Buol, Drs. M. Muhclis, MM didampingi oleh Kasat Pol PP, Purnomo, S.STP dan Direktur RSUD Mokoyurli, dr. Maryati A. Ismail melakukan kunjungan ke RSUD Mokoyurli terkait dengan tindak lanjut hibah Ambulance dari Jepang.

    Mobil Ambulance tersebut telah tiba di Kabupaten Buol pada hari Rabu, 29 Maret 2023  dan langsung dimanfaatkan untuk melakukan pelayanan rujukan kepada Masyarakat Buol.

    Dari foto tersebut tampak PJ Bupati Buol, Direktur RSUD Mokoyurli dan Kasat Pol-PP sedang mengecek kondisi dan fasilitas Ambulance yang dihibahkan oleh Negara Jepang. (Advetorial)

    buol
    Rahmat Salakea

    Rahmat Salakea

    Artikel Sebelumnya

    Musrenbang Kabupaten Buol Bahas Permasalahan...

    Artikel Berikutnya

    10 Dokter Spesialis RSUD Mokoyuli Buol Tidak...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Ketua Umum Bhayangkari Kunjungi Aiptu Heri dan Anaknya yang Terbaring Sakit
    Bareskrim Polri ungkap Jaringan Narkoba Wilayah Jambi H dan DS
    Irjen TNI Buka Perlombaan Cyber Strike dan Cyber Awareness Forum
    Raih ISO 9001:2015, SSDM Polri Terus Tingkatkan Kualitas Rekrutmen Anggota
    DPR Setujui Herindra Jadi Kepala BIN, Perkuat Sinergi Intelijen dan Pertahanan

    Ikuti Kami